Penjara BIntang Lima ala Maroko Impian Penjarah Negeri Ini

Kontroversi Penjara VIP "Bintang Lima" Maroko Ada dua kategori penjara: VIP dan biasa. Yang mewah dihuni pejabat.

VIVAnews - Idealnya penjara menjadi tempat pembinaan, agar para terpidana di dalamnya menyesali perbuatan dan mengubah diri menjadi pribadi yang lebih baik, jika ia punya kesempatan untuk kembali ke masyarakat. Alih-alih efek jera, para tahanan di sejumlah penjara di Maroko justru jadi "hotel" bagi pelanggar hukum. Aturannya, siapa berduit bisa mendapat fasilitas terbaik. http://dunia.news.viva.co.id/news/read/336000-kontroversi-penjara-vip--bintang-lima--maroko
Mewah mana dengan "penjara VIP" di Indonesia?Kehebohan serupa pernah terjadi di Indonesia awal 2010 lalu. Sementara para narapidana lain berjejal di sel sempit yang panas dan bau keringat, Artalyta Suryani, terpidana kasus suap terhadap Jaksa Urip Tri Gunawan, memiliki fasilitas mewah di Rumah Tahanan Pondok Bambu
Sebelumnya, seorang mantan narapidana, Syarifuddin S. Pane mengungkapkan bagaimana kehidupan di dalam penjara. Mulai dari harga kamar khusus yang mencapai Rp30 juta, sampai praktik prostitusi. Semua ia abadikan dalam video.
Notes :
Jangan sampai urusan masuk penjara, udah bonyok duwit habis, gak tenar lagi. 
Kecuali macam Ariel Peterpan, keluar penjara makin dicari. Heboh! Noah gitu ....

Artikel Terkait :



Tidak ada komentar:

Arsipnya